Urutkan :
Pulau Daecheongdo yang memiliki luas 12,7 kilometer persegi dan panjang 24,7 kilometer menampung lebih dari 1.000 warga. Letaknya 202 kilometer di arah barat laut Incheon dan dikenal sebagai...
Awalnya dikenal sebagai Pulau Gokdo, kemudian berubah nama menjadi Pulau Baengnyeongdo karena tampilan/penampakannya seperti memiliki sayap putih. Ini adalah pulau terbesar kedelapan di Kore...
Seoulland adalah taman hiburan pertama di Korea yang terletak di kaki Gunung Cheonggyesan. Dengan lebih dari 50 wahana dan atraksi musiman lainnya, Seoulland menawarkan sensasi dan kegembira...
Menara Namsan Seoul adalah menara multiguna pertama yang didirikan di Korea, secara efektif menggabungkan observatorium wisata ke menara penyiaran. Selama 40 tahun terakhir, Menara Namsan Se...
Dongdaemun Design Plaza (DDP) memiliki arti Dream, Design, dan Play. Tempat ini sering mengadakan berbagai pameran, peragaan busana, forum, konferensi, serta acara domestik dan internasional...
Istana Gyeonghuigung, Situs Bersejarah No. 271, awalnya disebut istana besar oleh Gerbang Saemun, atau Istana Barat, karena lokasinya di dalam kota. Baru pada tahun kedelapan Gwanghaegun (16...
Terdaftar sebagai Situs Bersejarah No. 124, Istana Deoksugung awalnya bukanlah istana kerajaan, melainkan rumah kediaman Pangeran Agung Wolsan (1454-1488), kakak laki-laki Raja Seongjong (14...
Berlokasi di jantung kota Seoul, Istana Changgyeonggung awal mulanya dibangun sebagai Istana Suganggung oleh penguasa ke-4 Dinasti Joseon, Raja Sejong (masa pemerintahan 1418-1450), untuk ay...
Istana Changdeokgung adalah vila kerajaan kedua yang dibangun setelah pembangunan Istana Gyeongbokgung pada 1405. Ini adalah istana utama bagi banyak raja Dinasti Joseon, dan paling terawat...
Dibangun pada 1395, Istana Gyeongbokgung sering disebut juga sebagai Istana Utara karena letaknya paling utara jika dibandingkan istana lain, seperti Changdeokgung (Istana Timur) dan Gyeongh...
Kementerian Kebudayaan, Olahraga, dan Pariwisata mengumumkan 100 tempat wisata yang harus dikunjungi dan mewakili Korea di tahun 2023-2024. Beberapa diantara rekomendasi destinasi wisata ber...
Seongsu-dong adalah salah satu lokasi yang paling banyak diberi tag di Instagram pada 2022, sebagai bukti bahwa Seongsu-dong adalah lingkungan paling trending di Korea saat ini. Merek-merek...